TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 29:9

Konteks
29:9 Sebab itu lakukanlah r  perkataan perjanjian s  ini dengan setia, supaya kamu beruntung dalam segala yang kamu lakukan. t 

Ulangan 29:1

Konteks
Perjanjian dengan Allah diperbaharui
29:1 Inilah perkataan perjanjian 1  yang diikat Musa dengan orang Israel di tanah Moab d  sesuai dengan perintah TUHAN, selain perjanjian yang telah diikat-Nya dengan mereka di gunung Horeb. e 

1 Raja-raja 2:3

Konteks
2:3 Lakukanlah c  kewajibanmu dengan setia terhadap TUHAN, Allahmu, dengan hidup menurut jalan yang ditunjukkan-Nya, dan dengan tetap mengikuti segala ketetapan, perintah, peraturan dan ketentuan-Nya, seperti yang tertulis dalam hukum Musa, supaya engkau beruntung d  dalam segala yang kaulakukan dan dalam segala yang kautuju,

1 Raja-raja 3:3

Konteks
3:3 Dan Salomo menunjukkan kasihnya s  kepada TUHAN dengan hidup t  menurut ketetapan-ketetapan u  Daud, ayahnya; hanya, ia masih mempersembahkan korban sembelihan dan ukupan di bukit-bukit pengorbanan. v 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[29:1]  1 Full Life : INILAH PERKATAAN PERJANJIAN.

Nas : Ul 29:1

Lihat art. PERJANJIAN ALLAH DENGAN BANGSA ISRAEL.



TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA